Rabu, 01 Oktober 2014

Analisa XAUUSD 2 Oktober 2014

Prediksi XAUUSD 2 Oktober 2014
Emas naik pada hari Rabu kemarin, rebound dari hri sebelumnya dilevel terendah sembilan bulan mendekati $1200.00 per troy ons karena data pabrikan AS yang mengecewakan memicu aksi jual di wall street dan mendorong investor untuk mencari level aman untuk logam mulia.
Juga logam mulia mendasari pada dollar AS bertahan ditengah penurunan yield treasury AS dan melemahnya saham global. Spot emas naik 0.5 persen kelevel $1214.45 yang awalnya sempat merosot dalam 10 sen dari sehari sebelumnya dilevel rendah $1204

Emas akan terkonsolidasi di kisaran 1212.50-1217.50 pada range bolinger 11-nya. Diprediksi, jika emas tidak menembus range level 1218.00-1223.00, maka emas akan kembali melemah menuju level 1204.00 pada bolinger bawah 20 time frame H4.

Author by Lien Doe Zhang & Paulswen

Tidak ada komentar:

Posting Komentar